Event Jobfair Tahunan

Rincian Berita

  • Tanggal: 24 Juli - 25 Juli 2024
  • Alamat: Pasuruan

Tim Recruitment rutin mengikuti kegiatan jobfair di area Jakarta dan Surabaya. Pada foto di atas merupakan Tim Rekrutmen Mitra Kerja dari cabang Surabaya sedang mengikuti kegiatan jobfair di Gedung Harmoni. kegiatan ini dilakukan untuk menjangkau kandidat pada area Pasuruan dan sekitarnya

Lowongan yang kami sediakan ialah Sales Network, Network Engineer, Store Spesialist dan Customer Service. Terima kasih atas sambutan dari peserta yang sudah mendaftar dan mengirimkan CV-nya kepada. Bagi kalian yang tertarik ingin bergabung juga dapat melamar via website kami.

Pastikan Rekan MKU membuat CV yang menarik dan memiliki pengalaman magang sesuai dengan bidang yang dilamar yah!